Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

Materi TIK - Pengertian Internet, Sejarah dan Perkembangannya

Gambar
Pengertian Internet, Sejarah dan Perkembangannya Sejarah Internet –  Dizaman yang sekarang ini Internet sudah menjadi kebutuhan bagi manusia. Melalui internet, kita dapat melakukan apapun. Misalnya seperti berhubungan dengan kerabat yang jauh, bekerja, membaca berita, menonton video dan lain-lain. Seakan bila tidak ada internet, hidup akan hampa. Namun tahukah anda mengenai sejarah internet? Apa itu Internet? Istilah internet merupakan kepanjangan dari  interconnection-networking .  Internet adalah suatu jaringan komunikasi yang menghubungkan satu media elektonik dengan media yang lainnya. Standar teknologi pendukung yang dipakai secara global adalah Transmission Control Protocol atau Internet Protocol Suite (disingkat sebagai istilah TCP/IP). TCP/IP ini merupakan protokol pertukaran paket (dalam istilah asingnya Switching Communication Protocol) yang bisa digunakan untuk miliaran lebih pengguna yang ada di dunia. Sementara itu, istilah “internetworking” berarti cara/

Materi Matematika- Penyajian Data: Diagram Batang, LIngkaran, Garis

Gambar
Penyajian Data: Diagram Batang, Lingkaran, Garis Penyajian data dapat dilakukan dengan cara menyajikan data dalam bentuk diagaram. Diagram tersebut dapat berupa lingkaran, batang, atau garis. Tujuan dari penyajian data adalah untuk mempermudah pembaca dalam melihat data. Melalui halaman ini, saya akan mengulas cara penyajian data menjadi diagram lingkaran, batang, dan garis. Pembahasan akan disajikan dalam bentuk contoh soal. Akan disediakan sejumlah data, kemudian data tersebut akan disajikan dalam berbagai bentuk penyajian data. Diberikan sejumlah data seperti di bawah. Daftar Berat Badan 60 siswa SMP N 1 Sukaraja 43, 40, 42, 42, 43, 44, 41, 44, 43, 42, 42, 43, 41, 40, 40, 44, 41, 40, 42, 42, 44, 43, 40, 40, 43, 44, 44, 41, 41, 41, 41, 42, 43, 44, 43, 43, 41, 43, 41, 42, 43, 41, 43, 42, 43, 41, 43, 44, 41, 43, 42, 42, 42, 42, 44, 43, 42, 42, 43, 43. Data di atas akan kita sajikan dalam bentuk diagram lingkaran, batang, dan garis. Sebelumynya, untuk mempermudah pros

Materi IPS- Mengenal Kelangkaan dan Kebutuhan Manusia

Gambar
IPS Kelas 7 | Mengenal Kelangkaan dan Kebutuhan Manusia Kalian pernah nggak sih ingin beli suatu mainan tapi akhirnya nggak kesampaian? Rasanya gimana tuh? Sedih kan? Pasti di antara kamu ada yang ngambek ke ayah dan ibu deh. Padahal, kalau kamu mau tahu, ada alasan kenapa ayah dan ibu kamu nggak mau membelikan mainan tersebut. Ya, mungkin saja karena harganya mahal alias tidak gratis. Mahalnya suatu barang itu bisa jadi karena produksinya sedikit, atau jarang yang bisa memproduksinya. Bahasa kerennya itu  limited edition . Kamu tahu nggak kalau itu tadi contoh dari sebuah konsep kelangkaan? Kok bisa? Yups, kelangkaan itu merupakan suatu masalah dalam ekonomi. Kelangkaan itu timbul karena barang yang kita inginkan jumlahnya terbatas, sedangkan keinginan manusia tidak terbatas. Berbanding terbalik kan? Sama kayak bensin yang sering langka. Itu karena produksinya yang terkendala, tapi kita yang butuh pasti banyak. Maka timbul kelangkaan dengan tandanya antrian yang p